Ini Hanya Blog Biasa yang Menyediakan Informasi Hal-hal Menarik Tentang Aceh.
Kuah Pliek-U, Gulai Para Raja
Masakan atau gulai khas Aceh.
Okezine - Template
Mesjid Raya Baiturrahman
Saksi bisu sejarah Aceh.
Okezine - Template
Tari Saman
Satu ciri menarik dari tari Aceh
..
Prev 1 2 3 Next

Wednesday, 22 August 2012

Tempat Wisata Padat Pengunjung


SERAMBINEWS.COM, SINABANG - Libur panjang lebaran di Kabupaten Simeulue, banyak dimanfaatkan warga untuk berekreasi bersama keluarga di tempat-tempat wisata .

Pantauan Serambinews.com, sejumlah tempat wisata alam seperti danau laut tawar di Kecamatan Teluk Dalam. ujung ganting, pantai Busung di Simeulue Timur, sejak dua hari lebaran padat pengunjung, Warga dengan membawa keluarga untuk mengisi hari libur lebaran 1433 H.

Suasana ramai juga dimanfaatkan para pedagang musiman untuk meraup duit.
"Alhamdulillah ya, jualan banyak laku diserbu pengunjung wisata yang kebanyakan tidak membawa makanan dari rumah dan memesan di sini," ujar Julkifli, penjajah makanan, Rabu (22/8).

Warga juga memadati tempat wisata spiritual di kawasan Makam Teungku Di Ujung, Kecamatan Simeulue Tengah. Di lokasi ini, selain berziarah di makam Teungku Di Ujung, warga juga menikmati panorama pantai dan mandi laut bersama keluarga.

0 comments: